Fungsi, Cara Kerja dan Manfaat Airbag pada Mobil

icon 28 January 2022
icon Admin
Selain seat belt atau sabuk pengaman, ada komponen penyelamat yang wajib Anda ketahui dalam berkendara menggunakan mobil. Komponen keselamatan ini adalah airbag

Komponen keselamatan ini juga disebut dengan ACRS atau Air Cushion Restraint System. Selain ACRS ada juga SIR atau singkatan dari Supplemental Inflatable System. 

Apa itu Airbag? Airbag mobil adalah fitur penyelamat pada kendaraan bermotor roda empat yaitu mobil. Komponen ini tersimpan pada mobil dan akan berguna ketika terjadi kecelakaan. Dengan fitur ini efek kecelakaan dapat diminimalisir pada pengendara mobil tersebut. 

        1. Fungsi