Mini Event BCA Finance x Suzuki Hadir di Indogrosir Purwokerto, Banyak Promo dan Bonus Menarik

icon 17 September 2025
icon Admin SBM

Pengunjung bisa melihat langsung berbagai unit unggulan Suzuki, mulai dari:

  • Suzuki XL7 Hybrid – SUV keluarga yang tangguh dan irit BBM

  • All New Ertiga Hybrid – MPV nyaman dengan teknologi ramah lingkungan

  • Suzuki S-Presso – city car stylish dengan harga terjangkau

  • New Carry Pick Up – Rajanya pick-up untuk kebutuhan niaga