Ribuan Konsumen Berburu Promo Juli Mid Year Sales Suzuki — XL7, Jimny, Fronx Laris Manis

icon 30 June 2025
icon S.F.Y
TERUNGKAP! Ribuan Konsumen Berburu Promo Juli Mid Year Sales Suzuki — XL7, Jimny, Fronx Laris Manis!

Yogyakarta & Sekitarnya — Siapa bilang beli mobil Suzuki harus mahal? Promo JULI MID YEAR SALES Suzuki 2025 ini jadi rebutan warga Jogja, Kedu, Banyumas, hingga Cilacap! Banyak konsumen mengaku puas karena bisa bawa pulang XL7 Hybrid, Grand Vitara, Jimny, All New Ertiga, hingga Fronx dengan harga lebih hemat, cicilan ringan, dan banyak bonus tambahan!

Kenapa Promo Ini Jadi Buruan?

Diskon spesial hanya Juli
DP super ringan mulai 10 jutaan
Angsuran fleksibel mulai 3 jutaan
Gratis test drive H-1, booking dari rumah!

Testimoni Konsumen:

“Saya warga Wonosobo, beli Fronx di Suzuki Sumber Baru Mobil. Booking test drive gampang, sales-nya sabar banget jelasin fitur! Sekarang bawa pulang mobil hybrid impian.”Hendri, Wonosobo