Kenali Fungsi Shock Absorber & Cara Kerjanya

icon 26 July 2022
icon Admin

Peredam kejut meredam pergerakan pegas dengan mengubah energi kinetik pegas menjadi energi termal (panas). Energi panas ini kemudian di degenerasi dalam cairan hidrolik. 

Saat Anda menggunakan rem, komponen ini akan meredam gerakan kejut yang dilakukan oleh rangka mobil ketika tiba-tiba ingin berhenti. Tabung yang menjadi kerangka peredam kejut ini akan memanjang dan memendek dan secara otomatis menyesuaikan tekanan dan suspense dari gaya rem. 

Oke, itu tadi beberapa fungsi dari shock absorber dan cara kerjanya. Menggunakan komponen yang satu ini menjadi sangat penting karena akan memberikan kenyamanan dan tentunya meningkatkan kadar keselamatan untuk Anda dan penumpang mobil lainnya. 

Selain itu, menggunakan peredam kejut juga sangat cocok untuk Anda yang tinggal atau sering melewati daerah-daerah yang memiliki jalan curam, tidak rata atau bahkan berlubang. Mau dapatkan informasi atau tips otomotif lainnya? Kunjungi https://suzukisumberbaru.co.id/