Ketahui Cara Mengusir Kecoa Di Dalam Mobil

icon 19 July 2022
icon Admin

Cara Menghilangkan Kecoa Pakai Bahan Buatan

Apabila Anda menginginkan cara pengusiran kecoa yang lebih instan dan ampuh, maka berikut adalah pilihan yang dapat Anda lakukan:

  • Meletakkan Baking Soda

Untuk menggunakan bahan satu ini, Anda harus mencampurkannya dengan gula atau sirup, lalu menyimpannya di wadah, meletakkannya di mobil, dan tunggu saja kecoa mengonsumsi campuran tersebut. Bangkai kecoa akan Anda temukan keesokannya!

  • Meletakkan Kapur Barus

Anda pun bisa mengandalkan bahan satu ini untuk mengusir kecoa. Caranya mudah, cukup letakkan beberapa potong di jendela dan pintu mobil dalam keadaan tertutup. Jika ingin maksimal, Anda dapat menyemprotkan insektisida sekaligus.

  • Meletakkan Lem Perangkap Kecoa

Bahan satu ini tersedia di e-commerce maupun supermarket. Untuk menggunakannya, cukup letakkan lem pada karpet mobil, lalu tunggu kecoa melewatinya. Nah, jika kecoa terperangkap, maka ia akan mati perlahan dikarenakan kelaparan.

  • Melakukan Fumigasi atau Mini Fogging